Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

RAM Oppo A74 Bisa Ditambah hingga Menjadi 11 GB

Kabar baiknya, dalam ColorOS 11.1, terdapat fitur anyar untuk membuat memori RAM ponsel Oppo menjadi lebih besar, fitur ini diberi nama RAM Expansion.

Namun, belum semua ponsel Oppo kebagian fitur baru ini. Sebab menurut pihak Oppo Indonesia, fitur RAM Expansion saat ini baru tersedia di lini ponsel Oppo A74 4G saja.

Belum ada informasi lebih lanjut terkait kapan dukungan RAM Expansion ini akan menyambangi lini ponsel Oppo lainnya.

"RAM expansion akan tersedia tergantung dengan model perangkat dan wilayah, sementara ini tersedia terlebih dahulu untuk A74 4G di Indonesia," ujar Oppo Indonesia dalam keterangan tertulis yang diterima KompasTekno, Senin (17/5/2021).

Hingga 11 GB

Fitur RAM Expansion mampu memungkinkan pengguna untuk memperluas kapasitas RAM Oppo A74 hingga 5 GB. Artinya, RAM ponsel yang sebelumnya berukuran 6 GB kini dapat diperluas hingga mencapai 11 GB.

Berdasarkan posting yang diunggah akun Facebook resmi ColorOS, fitur ini bekerja dengan mengubah memori perangkat yang tidak digunakan (ROM) sebagai resource untuk RAM tambahan.

Kehadiran fitur RAM Expansion tentu terbilang praktis. Pasalnya, pihak ColorOS mengklaim jika fitur ini mampu mengurangi terjadinya lag, membuat aplikasi bekerja lebih optimal, serta mempercepat proses pengelolaan banyak aplikasi secara bersamaan.

Fitur Extended RAM memungkinkan sistem Vivo X60 series "meminjam" memori (sebesar 3 GB) dari media penyimpanan ponsel untuk menambah kapasitas RAM.

Sementara Xiaomi saat ini dikabarkan tengah mengoprek MIUI 12 untuk menambah fitur RAM expansion/extension di ponsel-ponselnya, dengan cara meminjam memori internal untuk dijadikan sebagai resource RAM.

https://tekno.kompas.com/read/2021/05/17/20020087/ram-oppo-a74-bisa-ditambah-hingga-menjadi-11-gb

Terkini Lainnya

Samsung Experience Lounge Hadir di Jakarta, 'Ruangan' Smart Home dan Serba AI

Samsung Experience Lounge Hadir di Jakarta, "Ruangan" Smart Home dan Serba AI

Gadget
Bocoran iPhone 16 Series, Bawa Layar Lebih Luas dari iPhone 15

Bocoran iPhone 16 Series, Bawa Layar Lebih Luas dari iPhone 15

Gadget
Cara Mengatur Durasi Layar dan Aplikasi di iPhone

Cara Mengatur Durasi Layar dan Aplikasi di iPhone

Gadget
Microsoft Akan Beri Pelatihan AI Skilling untuk 840.000 Orang di Indonesia

Microsoft Akan Beri Pelatihan AI Skilling untuk 840.000 Orang di Indonesia

e-Business
Kenapa Aplikasi di iPhone Menginstal Ulang dengan Sendirinya? Begini Cara Mengatasinya

Kenapa Aplikasi di iPhone Menginstal Ulang dengan Sendirinya? Begini Cara Mengatasinya

Gadget
Merger XL Axiata-Smartfren, Siapa Berkuasa?

Merger XL Axiata-Smartfren, Siapa Berkuasa?

Internet
Bos Microsoft Satya Nadella Ungkap Peluang Komunitas Developer Indonesia Masuk 5 Besar Dunia

Bos Microsoft Satya Nadella Ungkap Peluang Komunitas Developer Indonesia Masuk 5 Besar Dunia

Software
Cara Mengaktifkan Passkey di WhatsApp Android

Cara Mengaktifkan Passkey di WhatsApp Android

Software
OpenAI Rilis Fitur 'Memory' di ChatGPT, Bisa Ingat dan Kenali Pengguna

OpenAI Rilis Fitur "Memory" di ChatGPT, Bisa Ingat dan Kenali Pengguna

Software
Daftar 20 HP Terlaris Sepanjang Sejarah, Nomor 1 Bukan Smartphone

Daftar 20 HP Terlaris Sepanjang Sejarah, Nomor 1 Bukan Smartphone

Gadget
Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia, Terbesar dalam 29 Tahun

Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia, Terbesar dalam 29 Tahun

e-Business
'Microsoft Build: AI Day' Digelar di Jakarta, Dihadiri CEO Microsoft Satya Nadella

"Microsoft Build: AI Day" Digelar di Jakarta, Dihadiri CEO Microsoft Satya Nadella

e-Business
Bukti Investasi Apple Rp 1,6 Triliun di Indonesia Masih Sekadar Janji

Bukti Investasi Apple Rp 1,6 Triliun di Indonesia Masih Sekadar Janji

e-Business
Smartphone Vivo Y18e Meluncur, Bawa Layar 90 Hz dan Baterai 5.000 mAh

Smartphone Vivo Y18e Meluncur, Bawa Layar 90 Hz dan Baterai 5.000 mAh

Gadget
Tablet Xiaomi Pad 6S Pro Meluncur di Indonesia 5 Mei, Ini Bocoran Spesifikasinya

Tablet Xiaomi Pad 6S Pro Meluncur di Indonesia 5 Mei, Ini Bocoran Spesifikasinya

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke