Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mudahnya Berita Palsu Beredar Lewat Twitter

Kompas.com - 28/02/2012, 10:54 WIB

Habibie RIP

Cepatnya arus informasi di Twitter
Sebuah percobaan yang dilakukan oleh komedian Michael Legge menunjukkan betapa cepatnya arus informasi di Twitter. Ia mem-posting berita kematian Gregg Jevin, tokoh fiktif yang diciptakannya sendiri untuk keperluan parodi.

"Sad to say that Gregg Jevin, a man I just made up, has died. #RIPGreggJevin"

Kata-kata ini kemudian ditanggapi oleh follower-nya, seperti seolah-olah sedang menanggapi kematian seseorang yang penting:

"Tickets for the Gregg Jevin memorial concert here are likely to go on sale in the coming weeks #RIPGreggJevin" (dikirim oleh Royal Albert Hall)
"We thought the most respectful thing we could do was create a tribute T-shirt. #RIPGreggJevin http://t.co/qUGBFnMQ" (dikirim oleh balconyshirts)

Tweet yang pertama menawarkan tiket untuk menghadiri konser memorial (ini seperti tiket untuk menghadiri konser memorial penyanyi pop Michael Jackson). Dan, tweet yang kedua menawarkan t-shirt untuk tribute bagi tokoh fiktif Gregg Jevin tersebut.

Meski hanya bersifat gurauan, tetapi percobaan dan parodi yang dilakukan oleh Michael Legge ini begitu cepat menyebar dan ditanggapi oleh para follower-nya di Twitter.

Jadi, setujukah Anda dengan ungkapan "Think Before You Tweet"?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com