Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Top 10 Video YouTube di Indonesia, "Gangnam Style" Teratas

Kompas.com - 19/12/2012, 11:16 WIB

Psy

KOMPAS.com — Situs berbagi video YouTube telah mengumumkan video-video yang paling banyak ditonton di Indonesia pada tahun 2012 ini. Dari daftar tersebut diketahui video musik merajai daftar tahun ini.

Video dari penyanyi asal Korea, Psy, berjudul "Gangnam Style", dinobatkan menjadi video yang paling banyak ditonton di Indonesia, sekaligus secara global. Sejak diunggah pada bulan Juli lalu, video ini telah dilihat oleh lebih dari 971 juta pengunjung situs tersebut.

Video musisi Indonesia pun mendominasi daftar ini. Tercatat ada video dari grup band Armada, Noah, dan Zivilia. Musik dangdut juga masih digemari di tahun 2012. Klip video dari Trio Macan, berjudul "Iwak Peyek", telah ditonton lebih dari 3 juta kali dalam 9 bulan sejak diunggah.

Melalui rilis resminya, YouTube juga melaporkan bahwa situs video sharing ini ditonton lebih dari 4 miliar jam video per bulan.

Berikut 10 video yang paling banyak diakses pada tahun 2012 ini:

1. PSY - GANGNAM STYLE M/V

 

Youtube.com

2. Armada - Hargai Aku (Official Video)
3. NOAH - Separuh Aku (Official Video)
4. Last Child feat Giselle - Seluruh Nafas Ini #OBTE (Official Video)
5. The Secret State Music - The Biggest Mistake - Official Video
6. Trio Macan - Iwak Peyek (Full Clip)
7. Zivilia - Aishiteru 2 (HD)
8. Psy (feat Hyuna) - Oppa, You're My Style
9. Bigbang - Fantastic Baby M/V
10. Cobalah Mengerti - Ariel, Uki, Lukman, Reza, David feat Momo Geisha

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Riset Canalys: Pasar Tablet Naik Tipis, Apple Masih Teratas

Riset Canalys: Pasar Tablet Naik Tipis, Apple Masih Teratas

e-Business
Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Internet
Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Gadget
iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

Gadget
Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Software
Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

e-Business
Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com