Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Xperia Z1 Resmi Masuk Indonesia, Harganya?

Kompas.com - 02/10/2013, 15:08 WIB
Namira Daufina

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.comSony Mobile siap melepas Xperia Z1 ke pasaran Indonesia. Xperia Z1 yang telah diperkenalkan September lalu ini akan dipasarkan mulai Senin, 21 Oktober 2013.

Xperia Z1 yang dibekali dengan layar 5 inci dan kamera 20,7 megapiksel ini dibanderol dengan harga Rp 8,5 juta.

"Sebenarnya harga Xperia Z1 sama dengan harga Xperia Z, dalam kurs dollar AS. Tapi karena depresiasi rupiah, harganya jadi naik," ujar Marketing Manager Sony Mobile Communication Indonesia Ika Paramita, saat peluncuran di Jakarta, Rabu (2/10/2013).

Selain kamera dengan sensor 20 MP, bentuk yang lebih pipih membulat di bagian bawah menjadi salah satu kelebihan Xperia Z1 dibanding pendahulunya, Xperia Z. Begitu juga dengan lapisan aluminium yang membuatnya menjadi lebih tangguh.

Dari sisi hardware, Xperia Z1 dipersenjatai prosesor Qualcomm Snapdragon 800 dengan kecepatan 2,2 GHz, RAM 2 GB, GPU Adreno 330, dan media penyimpanan berkapasitas 16 GB.

Bergerak dengan sistem operasi Android 4.2.2, Xperia Z1 memiliki kemampuan tahan debu dan air. Xperia Z1 juga telah mendapatkan sertifikat ketahanan militer IP58. Xperia Z1 sanggup diajak menyelam di air dengan kedalaman 1 meter selama 30 menit.

Xperia Z1 akan hadir dalam tiga pilihan warna, yaitu hitam, putih, dan ungu.

Spesifikasi lengkap Xperia Z1:
Prosesor: Qualcomm Snapdragon 800 Quad-core 2,2 MHz Krait 400
RAM     : 2 GB              
Grafis  : Adreno 330
OS      : Android 4.2.2 Jelly Bean
Kamera  : 20,7 MP dengan f/2.0 & Exmor RS 1/2.3 inci (belakang), 2 MP (depan)
Layar   : 5 inci, 1080x1920, 441 ppi
Baterai : 3.000 mAh
Storage : 16GB, mendukung microSD hingga 64 GB
Kartu SIM: microSIM
Bobot:   170 gram
Dimensi: 144 x 74 x 8.5 mm
Jaringan: GPRS, EDGE, HSPA, 3G, 4G LTE,WiFi, Bluetooth, GPS, WiFi, DLNA

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Daftar 6 Tim yang Lolos Playoff Mobile Legends MPL S13, Ada RRQ Hoshi dan Evos Glory

Daftar 6 Tim yang Lolos Playoff Mobile Legends MPL S13, Ada RRQ Hoshi dan Evos Glory

Game
Arloji Pintar Huawei Watch Fit 3 Resmi di Indonesia, Harga Rp 2 Juta

Arloji Pintar Huawei Watch Fit 3 Resmi di Indonesia, Harga Rp 2 Juta

Gadget
Infinix GT 20 Pro 5G Meluncur, HP Gaming Harga Rp 4 Jutaan

Infinix GT 20 Pro 5G Meluncur, HP Gaming Harga Rp 4 Jutaan

Gadget
iQoo TWS 1e Resmi di Indonesia, Earbuds Rp 500.000 dengan Fitur ANC

iQoo TWS 1e Resmi di Indonesia, Earbuds Rp 500.000 dengan Fitur ANC

Gadget
Resmi, Tim E-sports Indonesia Aura Gabung dengan Team Liquid

Resmi, Tim E-sports Indonesia Aura Gabung dengan Team Liquid

Game
Laptop Microsoft Surface Pro Meluncur, Diklaim Lebih Jago dari MacBook Air M3

Laptop Microsoft Surface Pro Meluncur, Diklaim Lebih Jago dari MacBook Air M3

Gadget
Menjajal IQoo Z9x 5G, HP Menengah dengan Baterai 6.000 MAh

Menjajal IQoo Z9x 5G, HP Menengah dengan Baterai 6.000 MAh

Gadget
HMD Pulse Plus Business Edition Dirilis, Smartphone Bisnis 'Panjang Umur'

HMD Pulse Plus Business Edition Dirilis, Smartphone Bisnis "Panjang Umur"

Gadget
HP Vivo Y200T dan Y200 GT Meluncur dengan Baterai Jumbo 6.000 mAh

HP Vivo Y200T dan Y200 GT Meluncur dengan Baterai Jumbo 6.000 mAh

Gadget
Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Resmi Masuk Indonesia, Harga Mulai Rp 3 Jutaan

Smartphone iQoo Z9 dan Z9x Resmi Masuk Indonesia, Harga Mulai Rp 3 Jutaan

Gadget
iQoo Neo 9S Pro Resmi, HP Android Dimensity 9300 Plus Rp 6 Jutaan

iQoo Neo 9S Pro Resmi, HP Android Dimensity 9300 Plus Rp 6 Jutaan

Gadget
Microsoft Luncurkan Laptop Surface Copilot Plus PC Pertama dengan Chip Snapdragon X Series

Microsoft Luncurkan Laptop Surface Copilot Plus PC Pertama dengan Chip Snapdragon X Series

Gadget
Apple Rilis iOS 17.5.1, Perbaiki Bug Penyebab Foto yang Sudah Dihapus Muncul Lagi

Apple Rilis iOS 17.5.1, Perbaiki Bug Penyebab Foto yang Sudah Dihapus Muncul Lagi

Software
Google, Meta, dan Microsoft Kembangkan 'SLM', Model Bahasa untuk Program AI Lebih Murah

Google, Meta, dan Microsoft Kembangkan "SLM", Model Bahasa untuk Program AI Lebih Murah

Software
Microsoft Umumkan Copilot+ PC, Standar Laptop dengan Dukungan AI

Microsoft Umumkan Copilot+ PC, Standar Laptop dengan Dukungan AI

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com