Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Video Musik Paling Populer di YouTube Indonesia

Kompas.com - 22/12/2013, 18:25 WIB
Deliusno

Penulis

Sumber YouTube
KOMPAS.com - Situs berbagi video YouTube mengumumkan video-video musik yang paling populer di Indonesia tahun 2013. Beberapa musisi Indonesia berada dalam daftar tersebut, namun secara keseluruhan terlihat video musisi asing lebih digemari penonton YouTube di Indonesia pada tahun ini.

Meskipun begitu, video musik grup band asal Indonesia Geisha berjudul "Lumpuhkan Ingatanku" berhasil menjadi pemimpin daftar tersebut. Sejak diunggah pada 7 Juni lalu, video ini telah ditonton lebih dari 11,5 juta pengguna.

Video musisi asal Indonesia lain yang terdapat di daftar tersebut adalah Papinka dengan "Masih Mencintainya". Video ini berada di peringkat 8 dengan penonton lebih dari 4,2 juta.

Video musik terakhir dari musisi asal Indonesia adalah Fatin Shidqia dengan lagu "Pumped Up Kicks". Video tersebut merupakan potongan dari acara kompetisi musik X-Factor Indonesia beberapa waktu lalu. Video ini berada di posisi 9 dengan jumlah penonton sebanyak 2,3 juta.

Berikut 10 video musik yang paling banyak diakses di Indonesia pada tahun 2013 ini:

1. Geisha - Lumpuhkan Ingatanku

2. Pink ft. Nate Ruess - Just Give Me A Reason
3. Psy - Gentleman
4. Miley Cyrus - We Can't Stop
5. Bruno Mars - When I Was Your Man
6. Katy Perry - Roar
7. Lady Gaga - Applause
8. Papinka - Masih Mencintainya
9. Fatin Shidqia - Pumped Up Kicks
10. Miley Cyrus - Wrecking Ball

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Elon Musk Resmikan Internet Satelit Starlink di Indonesia

Elon Musk Resmikan Internet Satelit Starlink di Indonesia

Internet
Telkomsel Hadirkan Aneka Layanan dan Paket Khusus Haji

Telkomsel Hadirkan Aneka Layanan dan Paket Khusus Haji

Internet
Saingi AMD, Nvidia dan MediaTek Dikabarkan Bikin Chip Konsol Game

Saingi AMD, Nvidia dan MediaTek Dikabarkan Bikin Chip Konsol Game

Hardware
Cara Menjadwalkan Ulang dan Membatalkan Rapat di Google Meet

Cara Menjadwalkan Ulang dan Membatalkan Rapat di Google Meet

Software
Apa Itu Ambient Mode di YouTube dan Cara Mengaktifkannya?

Apa Itu Ambient Mode di YouTube dan Cara Mengaktifkannya?

Software
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Vs Samsung Galaxy S24 Plus

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Vs Samsung Galaxy S24 Plus

Gadget
Telkomsat Gandeng Starlink untuk Hadirkan Layanan Enterprise di Indonesia

Telkomsat Gandeng Starlink untuk Hadirkan Layanan Enterprise di Indonesia

e-Business
Cara Membagi Layar Laptop Menjadi 2 di Macbook dengan Mudah dan Praktis

Cara Membagi Layar Laptop Menjadi 2 di Macbook dengan Mudah dan Praktis

Software
Foto WhatsApp Tidak Ada di Galeri, Begini Cara Mengatasinya

Foto WhatsApp Tidak Ada di Galeri, Begini Cara Mengatasinya

Internet
Cara Melihat Status WhatsApp Tanpa Diketahui dengan Mudah dan Praktis

Cara Melihat Status WhatsApp Tanpa Diketahui dengan Mudah dan Praktis

e-Business
Samsung Sindir Iklan Apple iPad Pro: Kreativitas Tak Bisa Dihancurin

Samsung Sindir Iklan Apple iPad Pro: Kreativitas Tak Bisa Dihancurin

e-Business
Microsoft Bikin Controller Xbox Khusus Penyandang Disabilitas, Bisa Dicopot dan Disusun Sesuai Kebutuhan

Microsoft Bikin Controller Xbox Khusus Penyandang Disabilitas, Bisa Dicopot dan Disusun Sesuai Kebutuhan

Game
Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink di Indonesia

Elon Musk Tiba di Bali untuk Resmikan Starlink di Indonesia

e-Business
Cara Membuat Tulisan Bergaris Bawah di WhatsApp dengan Mudah dan Praktis

Cara Membuat Tulisan Bergaris Bawah di WhatsApp dengan Mudah dan Praktis

Software
Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Sering Makan di Kantin Bareng Karyawan

Rutinitas CEO Nvidia Jensen Huang, Kerja 14 Jam Sehari dan Sering Makan di Kantin Bareng Karyawan

e-Business
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com