Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Aplikasi Arah Kiblat yang Akurat buat Menunjang Shalat saat Bepergian

Kompas.com - 07/04/2023, 14:15 WIB
Zulfikar Hardiansyah

Penulis

KOMPAS.com - Dalam agama Islam, salah satu syarat menjalankan ibadah shalat adalah menghadap ke arah kiblat dengan benar. Adapun kiblat dalam shalat itu adalah Ka’bah yang berada di Masjidil Haram, Kota Mekkah, Arab Saudi.

Sebelum shalat, arah kiblat yang benar itu perlu buat diketahui. Akan tetapi, pada kondisi tertentu, terutama saat bepergian atau berada di wilayah yang jarang dikunjungi, arah kiblat yang benar untuk menjalankan ibadah shalat mungkin bakal sedikit sulit untuk dikenali.

Baca juga: 6 Aplikasi Sholawat buat Perbanyak Baca Doa Selama Ramadhan 2023

Namun, tak usah terlalu khawatir. Jika tengah bepergian dan tak tahu arah, terdapat beberapa aplikasi arah kiblat yang tersedia di handphone (HP) dan dapat digunakan untuk menunjang ibadah shalat.

Lewat aplikasi arah kiblat, pengguna bisa memperoleh informasi yang akurat mengenai arah kiblat untuk shalat ketika berada di lokasi mana pun. Jadi, pengguna tak perlu bingung lagi untuk menentukan arah kiblat shalat saat bepergian.

Lantas, apa nama aplikasi arah kiblat yang bisa dipakai? Untuk lebih lengkapnya, berikut adalah daftar aplikasi arah kiblat yang akurat dan dapat dipakai buat menunjang shalat dengan optimal ketika sedang bepergian.

Daftar aplikasi arah kiblat yang akurat

1. Sajda

Ilustrasi aplikasi SajdaApp Store Ilustrasi aplikasi Sajda

Aplikasi arah kiblat yang pertama adalah Sajda. Aplikasi ini punya berbagai fitur untuk menunjang ibadah shalat, salah satunya adalah kompas penunjuk arah kiblat.

Selain fitur itu, tersedia pula fitur jadwal shalat yang dilengkapi dengan notifikasi suara adzan. Download aplikasi arah kiblat ini bisa melalui toko aplikasi App Store (untuk iPhone) atau Google Play Store (untuk HP Android).

2. NU Online Super App

Ilustrasi aplikasi NU Online Super Apps.Google Play Store Ilustrasi aplikasi NU Online Super Apps.

Kedua, terdapat aplikasi arah kiblat yang bernama NU Online Super App. Aplikasi ini dibekali dengan berbagai fitur penunjang ibadah shalat, seperti jadwal shalat, notifikasi shalat, serta tak ketinggalan kompas penunjuk arah kiblat.

Pengguna bisa download aplikasi arah kiblat ini secara gratis melalui toko aplikasi App Store (untuk iPhone) atau Google Play Store (untuk HP Android).

3. Muslim Pro

Ilustrasi aplikasi Muslim ProApp Store Ilustrasi aplikasi Muslim Pro

Ketiga, terdapat aplikasi Muslim Pro. Aplikasi ini dibekali dengan fitur kompas penunjuk arah kiblat yang akurat. Selain itu, Muslim Pro juga dibekali dengan fitur jadwal shalat serta notifikasi pengingat waktu shalat dengan suara adzan.

Untuk mendapatkan aplikasi arah kiblat yang akurat ini, pengguna dapat mengunduhnya melalui toko aplikasi App Store (untuk iPhone) atau Google Play Store (untuk HP Android).

4. Muslim Go

Ilustrasi aplikasi Muslim Go.Google Play Store Ilustrasi aplikasi Muslim Go.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Axiata-Sinar Mas Sepakati Merger XL dan Smartfren, Lahir Entitas Baru MergeCo

Axiata-Sinar Mas Sepakati Merger XL dan Smartfren, Lahir Entitas Baru MergeCo

e-Business
Tanda-tanda Oppo Reno 12 Pro Segera Masuk Indonesia

Tanda-tanda Oppo Reno 12 Pro Segera Masuk Indonesia

Gadget
Cara Bikin Stiker Langsung di Instagram Stories, Cepat dan Otomatis

Cara Bikin Stiker Langsung di Instagram Stories, Cepat dan Otomatis

Software
Berkat AI, Cari Foto di Google Photos Jadi Gampang

Berkat AI, Cari Foto di Google Photos Jadi Gampang

Software
Starlink Terpapar Gelombang Geomagnetik Luar Biasa Selama Badai Matahari

Starlink Terpapar Gelombang Geomagnetik Luar Biasa Selama Badai Matahari

e-Business
2 Cara Cek Kelayakan Bus Secara Online, Penting buat Memastikan Keselamatan

2 Cara Cek Kelayakan Bus Secara Online, Penting buat Memastikan Keselamatan

e-Business
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Pekan Kedua Dimulai Hari Ini, Tim Indonesia di Tiga Besar

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Pekan Kedua Dimulai Hari Ini, Tim Indonesia di Tiga Besar

Game
Tampilan WhatsApp di iOS Berubah, Begini Bedanya dengan yang Lama

Tampilan WhatsApp di iOS Berubah, Begini Bedanya dengan yang Lama

Software
Google Rilis AI Gemini 1.5 Pro, Bisa Analisis Lebih Banyak Data dan Input

Google Rilis AI Gemini 1.5 Pro, Bisa Analisis Lebih Banyak Data dan Input

Software
Menjajal Sennheiser Momentum True Wireless 4, TWS Premium Rp 5 Juta

Menjajal Sennheiser Momentum True Wireless 4, TWS Premium Rp 5 Juta

Gadget
Peringatan tentang AI yang Pintar Menipu dan Bahayanya bagi Manusia

Peringatan tentang AI yang Pintar Menipu dan Bahayanya bagi Manusia

Internet
Perbandingan Spesifikasi iPad Pro 2024 dan iPad Air 2024

Perbandingan Spesifikasi iPad Pro 2024 dan iPad Air 2024

Gadget
Meta Tutup Facebook Workplace, Jejaring Sosial Khusus Perkantoran

Meta Tutup Facebook Workplace, Jejaring Sosial Khusus Perkantoran

e-Business
5 Pro Player Wanita Asal Indonesia Jadi Pemain Utama Tim Mobile Legends di Perancis

5 Pro Player Wanita Asal Indonesia Jadi Pemain Utama Tim Mobile Legends di Perancis

Game
Pendiri Facebook Rayakan Ultah Ke-40, Nostalgia dan Pamer Foto Tempat Bersejarah di Hidupnya

Pendiri Facebook Rayakan Ultah Ke-40, Nostalgia dan Pamer Foto Tempat Bersejarah di Hidupnya

Internet
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com