Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tinggalkan Google Maps, Peta Digital Apple Pakai Data TomTom

Kompas.com - 13/06/2012, 10:10 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Apple menyatakan tak lagi menggunakan data dan layanan peta digital Google Maps pada sistem operasi mobile iOS versi 6. Kini Apple merangkul TomTom sebagai penyedia data pemetaan digital untuk iOS.

Dalam siaran pers yang diterima KompasTekno, Selasa (12/6/2012), pihak TomTom mengumumkan bahwa perusahaannya adalah salah satu penyedia data utama dalam peta digital untuk sistem operasi iOS.

"TomTom telah menandatangani perjanjian global dengan Apple untuk peta dan informasi terkait. Tidak ada rincian lebih lanjut yang akan diberikan dari perjanjian tersebut," demikian isi siaran pers tersebut.

Perusahaan asal Amsterdam, Belanda ini, terbilang pemain lama dalam bisnis peta digital sejak 1991. Peta TomTom mencakup lebih dari 35 juta kilometer persegi secara global, di 200 negara dan wilayah.

Dikutip dari situs teknologi The Verge, TomTom adalah satu-satunya perusahaan yang mendapat merek penuh pada aplikasi peta digital di iOS. Bila dilihat di menu setting, dengan jelas terlihat bahwa data berasal dari TomTom.

Sedangkan pada daftar atribusi, baru nampak beberapa perusahaan lain yang berpartisipasi menyediakan layanan peta di iOS. Yang jelas, di sana tak ada lagi nama Google.

Untuk rendering peta 3D, Apple mempercayakannya pada C3 Technologies, sebuah perusahaan yang telah diakuisisi Apple pada 2011 lalu. Dan tak lupa, ada OpenStreetMap yang menyediakan data untuk aplikasi iPhoto di iOS sejak awal tahun 2012.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

    Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

    Game
    'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

    "PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

    Game
    Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

    Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

    e-Business
    Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

    Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

    e-Business
    Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

    Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

    e-Business
    Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

    Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

    Software
    Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

    Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

    Gadget
    Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

    Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

    e-Business
    Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

    Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

    Gadget
    Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

    Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

    Gadget
    Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

    Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

    Software
    Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

    Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

    Gadget
    Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

    Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

    Internet
    Penjualan Lesu, Tesla Lakukan PHK Karyawan

    Penjualan Lesu, Tesla Lakukan PHK Karyawan

    e-Business
    Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

    Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

    Software
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com