Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Obama Masih Setia dengan BlackBerry

Kompas.com - 21/12/2012, 08:35 WIB

KOMPAS.com — Bagi sebagian besar warga AS, mungkin perangkat BlackBerry (BB) sudah ketinggalan zaman. Mereka lebih memilih untuk menggunakan smartphone yang baru, seperti iPhone atau perangkat berbasis Android.

Namun, hal tersebut ternyata tidak berlaku bagi pemimpin tertinggi negara ini. Dikutip dari Crackberry, Jumat (21/12/2102), ternyata Presiden AS Barack Obama hingga saat ini masih terlihat setia dengan perangkat BB kesayangannya.

Sebuah foto dari fotografer majalah Time, Callie Shell, berhasil membuktikan hal tersebut.

Dalam sebuah gambar yang merupakan salah satu koleksi dari kumpulan foto "48 Jam Bersama Obama" terlihat perangkat BB milik Obama, diduga sebagai BlackBerry Bold 9900, "duduk manis" di sebelah file berwarna merah yang bertuliskan "For The the President. Classified".

Obama memang dikenal adiktif dengan perangkat BB. Sudah beberapa kali Obama terlihat memegang perangkat buatan Research In Motion (RIM) tersebut.

Namun, jangan pernah berpikir perangkat BB Obama sama dengan yang beredar di pasaran.

Sebagai pemimpin sebuah negara, Obama banyak menyimpan informasi penting. Agar informasi yang diletakkan di BB-nya tidak mudah diretas, para staf TI Gedung Putih sudah meningkatkan keamanan dan melindungi perangkat tersebut dengan berbagai enkripsi rumit.

Obama menggunakan perangkat ini untuk saling mengirim e-mail dan berkomunikasi dengan para stafnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

    Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

    e-Business
    Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

    Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

    Gadget
    Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

    Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

    Gadget
    Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

    Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

    Software
    Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

    Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

    Gadget
    Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

    Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

    Internet
    Penjualan Lesu, Tesla Lakukan PHK Karyawan

    Penjualan Lesu, Tesla Lakukan PHK Karyawan

    e-Business
    Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

    Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

    Software
    Cerita Orang Bandung dan Jaksel Pakai Internet 'Starlink' Elon Musk, Kecepatan Tembus 300 Mbps

    Cerita Orang Bandung dan Jaksel Pakai Internet "Starlink" Elon Musk, Kecepatan Tembus 300 Mbps

    Internet
    Jepang Pamer Perangkat 6G Pertama di Dunia, 20 Kali Lebih Ngebut dari 5G

    Jepang Pamer Perangkat 6G Pertama di Dunia, 20 Kali Lebih Ngebut dari 5G

    Internet
    Lagu-lagu Drake, Olivia Rodrigo, dan Taylor Swift Akhirnya Muncul Lagi di TikTok

    Lagu-lagu Drake, Olivia Rodrigo, dan Taylor Swift Akhirnya Muncul Lagi di TikTok

    e-Business
    Tinggalkan AMD, Samsung Pakai GPU Buatan Sendiri di Exynos 2600?

    Tinggalkan AMD, Samsung Pakai GPU Buatan Sendiri di Exynos 2600?

    Hardware
    Cara Batalkan E-mail yang Telanjur Terkirim di Gmail

    Cara Batalkan E-mail yang Telanjur Terkirim di Gmail

    Software
    Sony Rilis Dua Lensa Ringkas di Indonesia, FE 24-50 Mm dan 16-25 Mm

    Sony Rilis Dua Lensa Ringkas di Indonesia, FE 24-50 Mm dan 16-25 Mm

    Hardware
    3 Cara Samsung Knox Lindungi TV Samsung dari Kejahatan Siber

    3 Cara Samsung Knox Lindungi TV Samsung dari Kejahatan Siber

    Software
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com