Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Transformasi Komputer Mac dari Masa ke Masa

Kompas.com - 25/01/2014, 12:23 WIB
Reska K. Nistanto

Penulis

Sumber Mashable

8. iMac

Warna-warni, itulah kesan pertama jika mengingat iMac. Diperkenalkan pertama kali pada 1998, iMac menjadi proyek besar Apple setelah Steve Jobs kembali menjabat sebagai CEO. iMac memiliki pendekatan desain yang lebih bergaya dibanding para pendahulunya. Floppy disk sudah ditanggalkan dan Apple menggantinya dengan port USB.

iMac

9. iMac G4

iMac G4 tampil memukau dengan desain yang fleksibel dan bentuknya yang rata. Karena bentuk penyangganya yang kecil, layar G4 bisa ditarik ke depan dan diputar. Produk ini diperkenalkan pada tahun 2002 dan membuat banyak orang terpana saat pertama kali diperkenalkan oleh Steve Jobs.

iMac G4

10. MacBook

Lini MacBook baru Apple diperkenalkan pada tahun 2006. Apple melengkapinya dengan webcam “iSight,” LCD dengan resolusi tajam dan layar glossy, serta keyboard yang terintegrasi.

Macbook

11. MacBook Air

MacBook Air hadir di masa modern Apple. Laptop ini menjadi buah karya Apple yang paling ramping dan dijuluki sebagai komputer jinjing tertipis di dunia, berkat dihilangkannya drive CD/DVD. Steve Jobs memperkenalkan MacBook Air pada 2008 dan hingga kini Apple terus melanjutkan proyek MacBook dengan model-model yang lebih update. MacBook Air pertama memiliki hard disk 80 GB dan layar LED.

MacBook Air
12. iMac masa kini

Kini, di usianya yang menginjak 30 tahun, iMac semakin tipis dan lebar dibanding model-model sebelumnya. iMac produksi terbaru memiliki fitur layar yang tajam serta mouse dan keyboard yang terpisah. Versi 27 inci-nya mengususng prosesor Intel yang kencang dan penyimpanan data Fusion Drive yang mengombinasikan penyimpanan hard disk dan flash.

iMac
Dalam rangka perayaan 30 tahun komputer Mac, Apple merilis video berdurasi 2 menit 53 detik yang menampilkan figur-figur yang selama masa hidupnya menggunakan Mac. Berikut videonya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Advan Rilis X-Play, Konsol Game Pesaing Steam Deck dan ROG Ally

Gadget
5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

5 Besar Vendor Smartphone Indonesia Kuartal I-2024 Versi IDC, Oppo Memimpin

e-Business
Epic Games Gratiskan 'Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition', Cuma Seminggu

Epic Games Gratiskan "Dragon Age Inquisition - Game of the Year Edition", Cuma Seminggu

Game
Motorola Rilis Moto X50 Ultra, 'Kembaran' Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Motorola Rilis Moto X50 Ultra, "Kembaran" Edge 50 Ultra Unggulkan Kamera

Gadget
Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

Merger XL Axiata dan Smartfren Kian Menguat, Seberapa Besar Entitas Barunya?

e-Business
Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP 'Tahan Banting' Harga Rp 2 Jutaan

Oppo A60 Resmi di Indonesia, HP "Tahan Banting" Harga Rp 2 Jutaan

Gadget
Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

Bos Nvidia Jensen Huang Makin Tajir berkat AI, Sekian Harta Kekayaannya

e-Business
TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

TWS Oppo Enco Air 4 Pro Meluncur, Baterai Awet 44 Jam

Gadget
Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Cara Bikin Konten Reveal di Instagram Stories

Software
Hands-on Laptop Huawei MateBook X Pro 2024, Ramping, Ringan, dan Layar 'Upgrade'

Hands-on Laptop Huawei MateBook X Pro 2024, Ramping, Ringan, dan Layar "Upgrade"

Gadget
Paket Internet Starlink, Rp 750.000 hingga Rp 86 Juta per Bulan

Paket Internet Starlink, Rp 750.000 hingga Rp 86 Juta per Bulan

Internet
SteelSeries Rilis Actris Nova 5, Headset dengan 100 'Preset' Game

SteelSeries Rilis Actris Nova 5, Headset dengan 100 "Preset" Game

Gadget
HP Tahan Banting Oppo A60 Rilis di Indonesia Besok, Intip Harganya

HP Tahan Banting Oppo A60 Rilis di Indonesia Besok, Intip Harganya

Gadget
Pengguna iPhone yang Update iOS 17.5 Kaget, Foto yang Lama Dihapus Muncul Lagi

Pengguna iPhone yang Update iOS 17.5 Kaget, Foto yang Lama Dihapus Muncul Lagi

Software
Cara Membuat Notifikasi WhatsApp Suara Google Tanpa Aplikasi dengan Mudah

Cara Membuat Notifikasi WhatsApp Suara Google Tanpa Aplikasi dengan Mudah

Software
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com