Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Spesifikasi dan Harga Samsung Galaxy A51 Versi 256 GB di Indonesia

Kompas.com - 30/01/2021, 10:23 WIB
Conney Stephanie,
Oik Yusuf

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Galaxy A51 sudah dipasarkan di Indonesia sejak awal tahun lalu. Belakangan, Samsung mulai menjual varian baru dari ponsel ini yang dibekali memori lebih besar, dengan RAM 8 GB dan storage 256 GB.

Sebelumnya, varian Galaxy A51 yang dijual di Tanah Air memiliki RAM 6 GB dan media penyimpanan 128 GB. 

Baca juga: Beredar, Bocoran Tampang dan Spesifikasi Samsung Galaxy A52

Versi anyar dari Galaxy A51 dengan konfigurasi 8 GB/ 256 GB itu dibanderol dengan harga Rp 4.699.000 dan sudah tersedia lewat situs Samsung Indonesia dan beberapa e-commerce rekanan.

Sejumlah benefit ditawarkan untuk pembeli, berupa akses layanan VIU Premium selama 3 bulan, Paket Data Indosat Ooredoo 36 GB/tahun, dan gratis ongkos kirim ke seluruh Indonesia.

Dari spesifikasinya, Samsung Galaxy A51 mengusung layar Super AMOLED berdiagonal 6,5 inci (1.080 x 2.400 piksel) dengan aspect ratio 20:9. Di bagian tengah atas layar terdapat punch hole yang memuat kamera selfie beresolusi 32 MP (f/2.2).

Baca juga: Bocoran Harga Samsung Galaxy A52 dan Galaxy A72, Mulai Rp 6 Juta?

Untuk spesifikasi kamera belakang, Galaxy A51 (256 GB) dilengkapi dengan Quad Camera yang terdiri dari 48 MP lensa utama (f/2.0), lensa Ultra Wide 12 MP (f/2.2), lensa depth sensor 5 MP (f/2.2), serta lensa macro 5 MP (f/2.4).

Dari sektor dapur pacu, Galaxy A51 (256 GB) ditenagai oleh chip Exynos 9611 (10 nm). Fitur lainnya mencakup baterai 4.000 mAh (Fast Charging 15 Watt), NFC, berikut sistem operasi Android 10 yang dibalut dengan antarmuka One UI 2.5 khas Samsung.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Google Blokir 2,2 Juta Aplikasi Berbahaya yang Ancam Pengguna Android

Google Blokir 2,2 Juta Aplikasi Berbahaya yang Ancam Pengguna Android

e-Business
Samsung Experience Lounge Hadir di Jakarta, 'Ruangan' Smart Home dan Serba AI

Samsung Experience Lounge Hadir di Jakarta, "Ruangan" Smart Home dan Serba AI

Gadget
Bocoran iPhone 16 Series, Bawa Layar Lebih Luas dari iPhone 15

Bocoran iPhone 16 Series, Bawa Layar Lebih Luas dari iPhone 15

Gadget
Cara Mengatur Durasi Layar dan Aplikasi di iPhone

Cara Mengatur Durasi Layar dan Aplikasi di iPhone

Gadget
Microsoft Akan Beri Pelatihan AI Skilling untuk 840.000 Orang di Indonesia

Microsoft Akan Beri Pelatihan AI Skilling untuk 840.000 Orang di Indonesia

e-Business
Kenapa Aplikasi di iPhone Menginstal Ulang dengan Sendirinya? Begini Cara Mengatasinya

Kenapa Aplikasi di iPhone Menginstal Ulang dengan Sendirinya? Begini Cara Mengatasinya

Gadget
Merger XL Axiata-Smartfren, Siapa Berkuasa?

Merger XL Axiata-Smartfren, Siapa Berkuasa?

Internet
Bos Microsoft Satya Nadella Ungkap Peluang Komunitas Developer Indonesia Masuk 5 Besar Dunia

Bos Microsoft Satya Nadella Ungkap Peluang Komunitas Developer Indonesia Masuk 5 Besar Dunia

Software
Cara Mengaktifkan Passkey di WhatsApp Android

Cara Mengaktifkan Passkey di WhatsApp Android

Software
OpenAI Rilis Fitur 'Memory' di ChatGPT, Bisa Ingat dan Kenali Pengguna

OpenAI Rilis Fitur "Memory" di ChatGPT, Bisa Ingat dan Kenali Pengguna

Software
Daftar 20 HP Terlaris Sepanjang Sejarah, Nomor 1 Bukan Smartphone

Daftar 20 HP Terlaris Sepanjang Sejarah, Nomor 1 Bukan Smartphone

Gadget
Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia, Terbesar dalam 29 Tahun

Microsoft Investasi Rp 27 Triliun di Indonesia, Terbesar dalam 29 Tahun

e-Business
'Microsoft Build: AI Day' Digelar di Jakarta, Dihadiri CEO Microsoft Satya Nadella

"Microsoft Build: AI Day" Digelar di Jakarta, Dihadiri CEO Microsoft Satya Nadella

e-Business
Bukti Investasi Apple Rp 1,6 Triliun di Indonesia Masih Sekadar Janji

Bukti Investasi Apple Rp 1,6 Triliun di Indonesia Masih Sekadar Janji

e-Business
Smartphone Vivo Y18e Meluncur, Bawa Layar 90 Hz dan Baterai 5.000 mAh

Smartphone Vivo Y18e Meluncur, Bawa Layar 90 Hz dan Baterai 5.000 mAh

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com