Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pendiri Facebook Zuckerberg Cedera Lutut gara-gara Martial Arts

Kompas.com - Diperbarui 05/11/2023, 06:33 WIB
Mikhaangelo Fabialdi Nurhapy,
Yudha Pratomo

Tim Redaksi

Selain itu, ia juga membawa pulang medali perak untuk tim jiu jitsu-nya yang bernama Guerrilla Jiu Jitsu Team.

Zuck vs Musk

Belum diketahui apakah pertarungan antara Zuckerberg dan CEO Tesla Elon Musk akan direalisasikan atau tidak. Awalnya pada Juni 2023, Musk lewat media sosial X (dahulu Twitter) menantang Zuckerberg untuk berduel.

Zuckerberg pun merespons lewat Instagram, meminta Musk untuk "share loc" alias share location atau membagikan lokasinya untuk menyanggupi tantangan Musk.

Kemudian pada bulan Agustus, Musk mengatakan bahwa ia sedang olahraga angkat beban untuk mempersiapkan diri melawan Zuck. Namun, setelah saling melempar komentar, pertarungan ini tidak kunjung terjadi.

Akhirnya, Zuckerberg mengatakan bahwa ia akan "move on" karena Musk tidak serius untuk berduel dengan dirinya, sebagaimana dicatat KompasTekno dari Fortune, Sabtu (4/11/2023).

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com