Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Xperia Seri Z Kebagian Android 6.0 Marshmallow Bulan Depan

Kompas.com - 30/06/2016, 08:48 WIB
Reska K. Nistanto

Penulis

KOMPAS.com - Sony akan merilis update sistem operasi untuk deretan ponsel Android Xperia Z, mulai dari lini ponsel flagship hingga kelas menengah. Update tersebut akan diberikan secara bertahap mulai awal bulan Juli mendatang.

Pengguna ponsel Android keluaran Sony, seperti Xperia Z2, Z3, dan Z5 akhirnya bakal bisa mencicipi sistem operasi terbaru Android 6.0 Marshmallow mulai bulan depan.

Untuk mendapatkan update tersebut, periksa secara rutin menu Settings di ponsel di bagian Latest Updates di ponsel Sony Xperia masing-masing, karena update akan diberikan secara over the air (OTA).

Update tersebut seperti dikutip KompasTekno dari Android Origin, Kamis (30/6/2016), bukan hanya untuk lini ponsel flagship Sony saja, melainkan juga untuk lini ponsel kelas menengahnya, seperti Xperia Z2 Compact dan Xperia Z3 Compact yang akan diberikan mulai 25 Juli.

Jika Anda pengguna ponsel Sony, tentunya ini menjadi kabar baik, khususnya bagi pengguna di Indonesia, sebab wilayah ini seringkali mendapat upgrade belakangan.

Vendor-vendor ponsel telah berjanji merilis update Android Marshmallow secepatnya setelah OS tersebut mulai dirilis oleh Google pada September 2015, namun beberapa di antaranya kesulitan dan lambat memberikan update.

Fitur-fitur Android Marshmallow sendiri antara lain berupa penguatan sistem keamanan, sehingga pengguna bisa memilih untuk menolak atau menerima permintaan akses keamanan dari aplikasi yang dipasang ke perangkatnya.

Aplikasi yang sudah dipasang di ponsel tidak akan bisa sembarangan mengambil informasi lokasi atau kamera, tanpa mendapatkan izin terlebih dulu.

Android Marshmallow juga dibekali dengan dukungan terhadap pemindai sidik jari dan antarmuka USB tipe-C, dan penyederhanaan pengendalian volume.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

Software
Cerita Orang Bandung dan Jaksel Pakai Internet 'Starlink' Elon Musk, Kecepatan Tembus 300 Mbps

Cerita Orang Bandung dan Jaksel Pakai Internet "Starlink" Elon Musk, Kecepatan Tembus 300 Mbps

Internet
Jepang Pamer Perangkat 6G Pertama di Dunia, 20 Kali Lebih Ngebut dari 5G

Jepang Pamer Perangkat 6G Pertama di Dunia, 20 Kali Lebih Ngebut dari 5G

Internet
Lagu-lagu Drake, Olivia Rodrigo, dan Taylor Swift Akhirnya Muncul Lagi di TikTok

Lagu-lagu Drake, Olivia Rodrigo, dan Taylor Swift Akhirnya Muncul Lagi di TikTok

e-Business
Tinggalkan AMD, Samsung Pakai GPU Buatan Sendiri di Exynos 2600?

Tinggalkan AMD, Samsung Pakai GPU Buatan Sendiri di Exynos 2600?

Hardware
Cara Batalkan E-mail yang Telanjur Terkirim di Gmail

Cara Batalkan E-mail yang Telanjur Terkirim di Gmail

Software
Sony Rilis Dua Lensa Ringkas di Indonesia, FE 24-50 Mm dan 16-25 Mm

Sony Rilis Dua Lensa Ringkas di Indonesia, FE 24-50 Mm dan 16-25 Mm

Hardware
3 Cara Samsung Knox Lindungi TV Samsung dari Kejahatan Siber

3 Cara Samsung Knox Lindungi TV Samsung dari Kejahatan Siber

Software
Cara Daftar FIFA Plus untuk Streaming Indonesia Vs Guinea Gratis di HP

Cara Daftar FIFA Plus untuk Streaming Indonesia Vs Guinea Gratis di HP

Internet
Mengenal Gemini AI Google yang Mirip ChatGPT dan Cara Menggunakannya

Mengenal Gemini AI Google yang Mirip ChatGPT dan Cara Menggunakannya

Software
Komparasi: Spesifikasi iPhone 15 Vs iPhone 15 Plus

Komparasi: Spesifikasi iPhone 15 Vs iPhone 15 Plus

Internet
Riset Counterpoint: Pasar Smartphone Global Tumbuh 6 Persen berkat Ponsel Kelas Menengah

Riset Counterpoint: Pasar Smartphone Global Tumbuh 6 Persen berkat Ponsel Kelas Menengah

e-Business
5 Besar Vendor Ponsel Global Versi Counterpoint, Samsung Teratas

5 Besar Vendor Ponsel Global Versi Counterpoint, Samsung Teratas

Gadget
Perkembangan 'Cyber Security' Indonesia Mutakhir (Bagian II-Habis)

Perkembangan "Cyber Security" Indonesia Mutakhir (Bagian II-Habis)

Internet
HP Android TCL 50 XL 5G Meluncur dengan Kamera Utama 50 MP

HP Android TCL 50 XL 5G Meluncur dengan Kamera Utama 50 MP

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com