Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pengantre iPhone 5S Diterjang Badai

Kompas.com - 17/09/2013, 11:37 WIB
Oik Yusuf

Penulis

Sumber Kotaku

KOMPAS.com — Fanatisme terhadap sesuatu kerap kali membuahkan tingkah polah atau perilaku yang sulit dimengerti orang lain di luar "lingkaran", tak terkecuali para penggemar iPhone di Jepang ini.

Dikutip dari Kotaku, di tengah-tengah badai yang mengguyurkan hujan dan peringatan banjir, sekelompok orang yang mengantre demi menjadi pembeli pertama iPhone baru di Ginza, Tokyo, memilih tetap bertahan dalam antrean di luar sebuah toko Apple.

Akibatnya sudah bisa ditebak, orang-orang tersebut basah kuyup dan kepayahan melawan alam, meski sudah melengkapi diri dengan jas hujan. Tumpahan air dari langit itu adalah "pendahulu" badai yang akan datang setelahnya.

Para fans Apple memang sudah mulai mengantre di depan toko Apple ini sejak pertengahan minggu lalu demi menunggu rilis iPhone 5S pada 20 September mendatang. Beruntung, sebelum badai besar benar-benar menghantam, pegawai toko Apple membuka pintu dan mempersilakan mereka berlindung di dalam.

Segala macam "perlengkapan camping" yang dibawa para fans Apple pun turut dibawa masuk agar tak terbawa angin. Kejadian ini terekam dalam video di bawah yang beredar di YouTube.

Seorang pengguna bernama AppTaylor berkomentar, "Saya terharu dengan cara Apple memperlakukan pelanggannya." Tapi mungkin inisiatif tersebut datangnya dari para pegawai toko yang berempati dengan saudara-saudaranya sesama manusia yang menggigil kedinginan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Software
Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

e-Business
Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Gadget
Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Software
Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Gadget
Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Internet
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com