Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Mulai Rp 3.000, Paket Berlangganan iQiyi VIP Berikut Caranya

KOMPAS.com - iQiyi merupakan platform layanan video on demand yang menyediakan berbagai drama Asia seperti China, Jepang, dan Korea. Tak hanya itu iQiyi juga lebih banyak menyediakan berbagai serial anime yang cukup banyak.

Serial anime Attack on Titan season empat atau yang menjadi season terakhir, sudah rilis 10 Januari 2022, membuat penggemar anime di Indonesia segera menonton serialnya di iQiyi.

iQiyi sendiri menyediakan akses gratis untuk pengguna. Namun, jika pengguna ingin mengakses kelanjutan episode lengkapnya, maka pengguna harus berlangganan VIP terlebih dahulu. Lantas bagaimana cara berlangganan iQiyi VIP, dan berapa saja harga paketnya?

Perlu diketahui, iQiyi menyediakan paket langganan VIP standar dan premium. Paket VIP iQiyi standar pengguna akan mendapatkan konten siaran eksklusif, akses ribuan film, menonton tanpa iklan, menonton drama terbaru terlebih dahulu, dan kualitas HD 1080P.

Sedangkan paket VIP iQiyi Premium pengguna akan mendapatkan seluruh paket VIP standar ditambah dengan dapat menonton film yang baru update terlebih dahulu, menonton film berbayar secara gratis maupun mendapatkan diskon, dan dapat menonton film VIP di empat perangkat bersamaan.

Untuk Anda yang ingin lebih leluasa mengakses serial di iQiyi berikut ini KompasTekno merangkum cara berlangganan iQiyi VIP lengkap dengan paket harganya.

Cara Berlangganan iQiyi VIP Lewat Ponsel

  • Unduh aplikasi iQiyi melalui Play Store atau App Store
  • Masuk / log in ke aplikasi iQiyi
  • Klik menu VIP di pojok kanan atas
  • Pilih VIP standar atau premium
  • Setelah memilih paket VIP yang Anda inginkan kemudian pilih metode pembayaran
  • Anda dapat memilih metode pembayaran lewat DANA, GoPay, Google Play, atau kartu kredit atau debit.
  • Setelah itu klik “Join Now”
  • Kemudian Anda akan diarahkan untuk memasukkan nomor telepon atau nomor kartu untuk pembayaran paket VIP iQiyi
  • Ikuti petunjuk pembayarannya hingga paket VIP aktif dan dapat Anda gunakan

Cara Berlangganan iQiyi VIP Lewat PC

  • Masuk / log in ke https://www.iq.com/
  • Pilih menu VIP di pojok kanan layar
  • Pilih paket VIP standar atau premium
  • Kemudian klik “Continue/Lanjutkan”
  • Selanjutnya Anda akan diarahkan ke metode pembayaran
  • Pilih metode pembayaran yang Anda inginkan
  • Setelah itu ikuti petunjuk pembayaran hingga paket VIP aktif dan dapat Anda gunakan

Paket Langganan iQiyi VIP Standar dan Keuntungannya

Paket VIP Standar Rp 3.000 (Penawaran Terbatas)

  • Akses satu bulan
  • Dapat diakses dua perangkat
  • Kualitas bluray 1080P
  • Akses drama populer lebih cepat
  • Dapat mengunduh konten VIP

Paket VIP Standar Rp 90.000

  • Akses tiga bulan
  • Dapat diakses dua perangkat
  • Kualitas bluray 1080P
  • Akses drama populer lebih cepat
  • Dapat mengunduh konten VIP

Paket VIP Standar Rp 200.000

  • Akses satu tahun
  • Dapat diakses dua perangkat
  • Kualitas bluray 1080P
  • Akses drama populer lebih cepat
  • Dapat mengunduh konten VIP

Paket VIP Premium Rp 75.000

  • Akses satu bulan
  • Dapat diakses empat perangkat
  • Kualitas bluray 1080P
  • Akses drama populer lebih cepat
  • Dapat mengunduh konten VIP

Paket VIP Premium Rp 749.000

  • Akses satu tahun
  • Dapat diakses empat perangkat
  • Kualitas bluray 1080P
  • Akses drama populer lebih cepat
  • Dapat mengunduh konten VIP

Itulah cara berlangganan iQiyi VIP standar maupun premium. Semoga membantu.

https://tekno.kompas.com/read/2022/01/11/17030067/mulai-rp-3.000-paket-berlangganan-iqiyi-vip-berikut-caranya

Terkini Lainnya

Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Gadget
iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

Gadget
Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Software
Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

e-Business
Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Gadget
Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Software
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke