Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Smartwatch" Microsoft Meluncur Tak Lama Lagi

Kompas.com - 20/10/2014, 12:47 WIB
Reska K. Nistanto

Penulis

Sumber Forbes

KOMPAS.com - Setelah lama dirumorkan, jam tangan pintar (smartwatch) Microsoft disebut-sebut akan diluncurkan dalam beberapa minggu ke depan.

Situs Forbes pada Minggu (19/20/2014) mengabarkan bahwa Microsoft saat ini sedang bersiap-siap merilis smartwatch-nya dalam beberapa pekan ke depan.

Jam tangan pintar Microsoft itu bisa digunakan untuk mendeteksi detak jantung penggunanya dan bisa bekerja dengan berbagai platform mobile yang berbeda.

Jam tangan pintar besutan Microsoft itu juga disebut-sebut memiliki daya tahan baterai hingga dua hari.

Belum ada tanggapan resmi dari Microsoft tentang kabar peluncuran perangkat wearable pertamanya itu. Namun, menurut The Verge (19/10/2014), jam tangan pintar Microsoft memiliki wujud yang lebih menyerupai smartband (gelang pintar) dengan beberapa fungsi layaknya smartwatch.

Wujud asli perangkat tersebut juga belum ada bocorannya. Namun pada Juni lalu seseorang terlihat telah mengenakan perangkat wearable Microsoft tersebut.

Perangkat itu menyerupai Samsung Gear Fit dengan tampilan antarmuka, seperti tablet Windows Phone berukuran kecil. Resolusi layarnya saat itu juga terlihat masih rendah.

Selain mampu terkoneksi dengan smartphone dengan berbagai sistem operasi, smartwatch Microsoft disinyalir juga mampu tersambung ke perangkat jenis lain seperti PC desktop dan konsol game Xbox.

Perekaman denyut nadi dan sinkronisasi data dengan perangkat smartphone pendamping didukung oleh 11 macam sensor.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Internet
Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Gadget
iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

Gadget
Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Software
Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

e-Business
Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com