Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

“Selfie” Bukan Cuma Cara Narsis Proletar

Kompas.com - 29/04/2016, 08:30 WIB
Mikhael Gewati

Penulis

Peranti

Apapun strategi untuk mengabadikan momentum memakai selfiegadget yang dipakai adalah senjata utamanya. Bahkan cara Darla pun bisa saja mendapatkan foto yang tetap berkualitas. 

Tentu tak akan menarik jika hasil foto selfie dengan orang terkenal malah blur, tidak fokus, atau kurang cahaya. Terlebih lagi, mengabadikan momentum langka dengan foto diri kini tak lagi butuh kemampuan teknis tinggi dan perangkat kamera profesional.

Cukup berbekal ponsel kamera, Anda sudah bisa menghasilkan foto selfie yang bahkan tak pecah bila dicetak dalam ukuran besar.

Sekarang sudah ada ponsel dengan kamera depan beresolusi 16 megapiksel yang didukung sensor 1/3.1 dan bukaan lensa f/2.0.

Soal pencahayaan kurang atau sebaliknya ada paparan sumber pencahayaan di latar belakang, ponsel kamera ini menyediakan fitur dalam paket Hi-Light Camera.

Nah, kalau sudah seperti itu, pengamanan ketat petinggi negara seharusya bukan jadi penghalang lagi untuk selfie bersama.

Tantangannya, benar-benar beranikah Anda selfie dengan pejabat tinggi negara yang juga gemar narsis di depan kamera seperti Obama, Angela Merkel, dan Ridwan Kamil?

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com