Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pertama di Indonesia, Pengguna Kredivo Bisa Beli Barang Tanpa Login

Kompas.com - 20/08/2019, 15:57 WIB
Bill Clinten,
Oik Yusuf

Tim Redaksi

Ketika ada anomali di perilaku transaksi, misalnya bertransaksi dengan nilai besar secara tiba-tiba dan bukan dikirim ke alamat yang biasanya, maka sistem Kredivo secara otomatis akan meminta kode OTP.

"Untuk beberapa case, ketika kami melihat ada anomali di transaksi tersebut, kami akan meminta user untuk memasukkan kode OTP yang dikirimkan ke nomor handphone user," kata Head of Product Kredivo, Iswara Gozali.

Baca juga: Grab Gelar Layanan Pembayaran Secara Kredit dan Asuransi

Terlepas dari keamanan, saat ini baru e-commerce Tokopedia saja yang telah bekerja sama untuk mengimplementasikan fitur Zero-click Checkout Kredivo.

Alie menyebut pihaknya tengah melakukan diskusi dengan beberapa e-commerce lain terkait implementasi fitur tersebut di sistem mereka.

"Sedang ada pembicaraan dengan 3 dari 10 e-commerce besar di Indonesia, kami harap September bisa diimplementasikan di e-commerce ini," pungkas Alie.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com