Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Semua "Tweet" sejak Tahun 2006 Bisa Diintip

Kompas.com - 20/11/2014, 11:29 WIB
Reska K. Nistanto

Penulis

KOMPAS.com — Twitter memperkenalkan fitur pencarian baru dalam jejaring sosialnya. Kini, pengguna bisa mencari semua kicauan yang dipublikasikan sejak Twitter kali pertama diluncurkan pada 2006.

Dikutip KompasTekno dari blog resmi Twitter, Rabu (18/11/2014), Twitter akan menampilkan indeks semua tweet publik semenjak 2006, dan mengatakan bahwa layanan tersebut telah dikembangkan semenjak beberapa tahun belakangan.

Sebelumnya, pengguna Twitter hanya bisa mendapatkan hasil pencarian yang terbatas, dengan fokus pada Recent History dan munculnya hashtag yang digunakan.

Namun kini, dengan fitur pencarian tingkat lanjut, pengguna bisa mencari kicauan sebuah akun pada periode waktu, kata, dan pengguna yang lebih spesifik. Beberapa kata dan kalimat yang pernah di-posting di Twitter juga bisa dicari semenjak Twitter diluncurkan.

Menurut BBC, Rabu, dari sudut pandang positif, fitur baru Twitter tersebut bisa mempermudah seseorang dalam mencari sebuah kicauan dengan lebih mudah.

Namun, di sisi lain, hal tersebut juga bisa merugikan jika ternyata ada posting-an di Twitter pada masa lalu yang ternyata berpotensi mempermalukan pengguna.

Namun, Twitter disebut akan menyediakan tools untuk menghapus kicauan yang tidak diinginkan, baik melalui Twitter sendiri maupun melalui aplikasi dari pihak ketiga. Fitur Search dan Tools baru tersebut akan diluncurkan Twitter dalam waktu dekat ini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Internet
Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Gadget
iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

Gadget
Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Software
Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

e-Business
Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com