Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

YouTube Kini Tampilkan Waktu yang Dihabiskan Menonton Video

Ketika membuka menu akun, pengguna bakal melihat antarmuka profil yang diperbarui. Di situ tersemat pilihan “Time Watched” untuk melihat pola konsumsi video.

Bukan cuma durasi yang dihabiskan menonton video pada hari itu, tetapi juga kemarin, dan sepanjang pekan lalu. YouTube juga menghitungkan durasi nonton rata-rata pengguna per harinya.

“Tujuan kami memberikan pemahaman tentang waktu yang dihabiskan pengguna di YouTube, sehingga pengguna bisa mengambil keputusan yang tepat tentang bagaimana porsi YouTube yang wajar bagi kehidupan sehari-hari,” begitu tertulis pada blog resmi YouTube, sebagaimana dihimpun KompasTekno, Selasa (28/8/2018).

Sebelum ini, YouTube pun sudah memperkenalkan beberapa fitur baru untuk mendukung gerakan “digital well-being”. Salah satunya, YouTube menyematkan pengingat untuk mengambil jeda ketika terus-terusan menonton video.

Selain itu, YouTube juga memberi opsi untuk mencicil pemutaran video pada notifikasi Anda satu per hari. Secara otomatis (default), notifikasi YouTube sekarang dibuat diam (silence), bukan cuma bergetar (vibrations).

Gerakan “digital well-being” ini untuk menangkal adiksi masyarakat yang berlebihan atas dunia di balik layar. Selain Google, perusahaan lain juga mendukung gerakan ini melalui fitur-fitur baru mereka, yakni Apple, Facebook, dan Instagram.

https://tekno.kompas.com/read/2018/08/28/13180047/youtube-kini-tampilkan-waktu-yang-dihabiskan-menonton-video

Terkini Lainnya

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Gadget
Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Software
Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Gadget
Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Internet
Penjualan Lesu, Tesla Lakukan PHK Karyawan

Penjualan Lesu, Tesla Lakukan PHK Karyawan

e-Business
Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

Software
Cerita Orang Bandung dan Jaksel Pakai Internet 'Starlink' Elon Musk, Kecepatan Tembus 300 Mbps

Cerita Orang Bandung dan Jaksel Pakai Internet "Starlink" Elon Musk, Kecepatan Tembus 300 Mbps

Internet
Jepang Pamer Perangkat 6G Pertama di Dunia, 20 Kali Lebih Ngebut dari 5G

Jepang Pamer Perangkat 6G Pertama di Dunia, 20 Kali Lebih Ngebut dari 5G

Internet
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke