Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tentukan Pilihanmu
0 hari menuju
Pemilu 2024
Salin Artikel

Cara Mengetahui Seri dan Spesifikasi Macbook dengan Mudah

KOMPAS.com - Tiap laptop biasanya dibekali sistem operasi dengan fitur yang memungkinkan pengguna untuk melihat deskripsi mengenai seri dan spesifikasi perangkat. Fitur semacam ini juga dapat dijumpai dengan mudah pada Macbook, laptop buatan Apple.

Fitur deskripsi seri dan spesifikasi Macbook umumnya memuat informasi mengenai model perangkat, versi sistem operasi yang sedang digunakan, kapasitas RAM, jenis CPU serta GPU yang dipakai, kapasitas baterai, dan lainnya.

Informasi tersebut kadang kala dibutuhkan pengguna saat ingin membeli Macbook. Dengan membaca deskripsi seri dan spesifikasi perangkat, pengguna bisa dengan cepat mengetahui kondisi Macbook secara umum sebelum membelinya.

Lantas, bagaimana cara cek spesifikasi Macbook? Untuk melihat spesifikasi Macbook serta serinya, pengguna bisa mengakses menu “About This Mac” yang tertera di ikon Apple pada layar “home”.

Di menu tersebut, pengguna bisa cek seri Macbook, seperti keterangan model, tahun rilis model, hingga sistem operasi yang sedang dijalankan. Selain itu, pengguna juga dapat melihat spesifikasi Macbook, mulai dari kapasitas RAM hingga jenis CPU yang digunakan.

Bila Anda ingin melihat deskripsi dari seri dan spesifikasi Macbook, caranya cukup mudah. Untuk lebih lengkapnya, berikut KompasTekno rangkumkan cara mengetahui seri dan spesifikasi Macbook.

Lewat jendela menu “About This Mac” itu pula, Anda dapat melihat spesifikasi Macbook secara lebih spesifik yang memuat tentang kondisi dari beberapa komponen hardware. Caranya, silakan simak penjelasan di bawah ini.

Perlu diketahui, cara di atas dijajal pada Macbook dengan versi sistem operasi MacOS Catalina. Beda versi sistem operasi yang digunakan, mungkin bakal beda pula letak opsi dan tahapannya.

Demikianlah penjelasan seputar cara mengetahui seri dan spesifikasi Macbook dengan mudah, semoga bermanfaat.

https://tekno.kompas.com/read/2022/07/03/14030087/cara-mengetahui-seri-dan-spesifikasi-macbook-dengan-mudah

Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke