Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Video: Hands-on Samsung Galaxy Note 10 dan Note 10 Plus dari New York

Kompas.com - 11/08/2019, 20:55 WIB
Oik Yusuf,
Reza Wahyudi

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Samsung meresmikan kehadiran duo ponsel flagship terbarunya, Galaxy Note 10 dan Galaxy Note 10+, lewat acara peluncuran yang digelar di New York, Amerika Serikat, Kamis (8/8/2019).

Kedua smartphone ini memiliki sejumlah keistimewaan yang belum pernah ada di seri Galaxy Note sebelumnya, seperti layar lebih lebar, stylus S Pen yang bisa mengendallikan ponsel tanpa menyentuhnya, hingga kamera khusus untuk pemindaian 3D.

Baca juga: Dua Fitur Unik Galaxy Note 10, Bisa Melukis Video dan 3D Scanner

Pihak Samsung memang sengaja merilis dua versi Galaxy Note 10 untuk memberikan alternatif yang lebih ringkas untuk konsumen. Ukuran bodi Galaxy Note 10+ sebanding dengan Galaxy Note 9 sebelumnya, sementara Galaxy Note 10 reguler lebih kecil.

Kendati dimensi fisiknya lebih kecil diagonal layar Galaxy Note 10 reguler hampir sama lebar (6,3 inci, berbanding 6,4 inci pada Galaxy Note 9) karena lebih memenuhi bagian depan dengan menempatkan kamera selfie di lubang punch hole.

Sementara, bentang layar Galaxy Note 10+ yang memiliki ukuran fisik serupa dengan Galaxy Note 9 mencapai 6,8 inci. Screen to body ratio Galaxy Note 10 dan Note 10+ diklaim meningkat 5 persen dibanding perangkat terdahulu.

Baca juga: Selisih Harga Rp 5 Juta, Ini Beda Galaxy Note 10 dan Note 10 Plus

Selain dimensi fisik dan diagonal layar tadi, ada lagi fitur-fitur baru yang bisa ditemukan pada kedua perangkat. Apa saja?

Untuk menemukan jawabannya, jurnalis KompasTekno Wahyunanda Kusuma Pertiwi melakukan hands-on Samsung Galaxy Note 10 dan Galaxy Note 10+ langsung dari lokasi acara peluncurannya di New York. Simak videonya di tautan berikut ini.

Baca juga: Harga Samsung Galaxy Note 10 dan Note 10 Plus di Indonesia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Software
Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

e-Business
Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Gadget
Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Software
Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Gadget
Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Internet
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com