Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tips Memilih Ponsel untuk Main Game, Ini yang Harus Diperhatikan

Kompas.com - 07/01/2021, 10:00 WIB
Conney Stephanie,
Oik Yusuf

Tim Redaksi

  • Vivo Y51: 5.000 mAh +18W FastCharge
  • Vivo X50 Pro: 4.315 mAh + 33W FlashCharge 2.0
  • Vivo X50: 4.200 mAh + 33W FlashCharge 2.0
  • Vivo V20 SE: 4.100mAh + 33W FlashCharge
  • Vivo V20: 4.000mAh+ 33W FlashCharge

Layar lebar, resolusi tinggi

Ilustrasi layar Vivo V20Vivo Indonesia Ilustrasi layar Vivo V20
Layar yang besar dengan resolusi tinggi tentunya akan membuat tampilan game menjadi lebih jelas dan memukau. Ponsel beresolusi Full HD Plus dengan layar 6,4 atau 6,5 inci menjadi salah satu opsi yang bisa dipilih agar suasana game terlihat semakin detail.

Baca juga: Vivo X60 dan X60 Pro Resmi, Pakai Kamera Zeiss dan Exynos 1080

Kelima model smartphone Vivo sudah dibekali dengan layar lebar dan resolusi tinggi tersebut. Spesifikasinya seperti di bawah ini.

  • Vivo X50 Pro: Layar Ultra O Screen 6,56 inci (E3 AMOLED)
  • Vivo X50: Layar 2.5D Curved flex screen 6,56 inci (E3 AMOLED)
  • Vivo V20: Layar Ultra All Screen 6,44 inci (Super AMOLED)
  • Vivo V20 SE: Layar Ultra All Screen 6,44 inci (Super AMOLED)
  • Vivo Y51: Layar Ultra All Screen 6,58 inch dengan dukungan fitur Audio Booster

System-on-Chip mumpuni

System-on-Chip (SoC) ibarat mesin utama di sebuah ponsel yang mengolah semua data, audio, dan grafis sehingga menentukan seberapa kencang kinerja perangkat, termasuk dalam menjalankan game.

Untuk Vivo Y51 hingga X50 Pro, SoC yang digunakan adalah Snapdragon 600 Series dan 700 Series dari Qualcomm yang mumpuni untuk keperluan bermain game. Masing-masingnya adalah:

  • Vivo X50 Pro: Qualcomm Snapdragon 765G
  • Vivo X50: Qualcomm Snapdragon 730
  • Vivo V20: Qualcomm Snapdragon 720G
  • Vivo V20 SE: Qualcomm Snapdragon 665
  • Vivo Y51: Qualcomm Snapdragon 665

Program Year End Festivo

Vivo menggelar program promosi bertajuk "Year End Festivo" untuk pembelian ponsel Y51, V20, V20 SE (Aquamarine Green), X50, dan X50 Pro melalui toko resmi Vivo, baik online maupun offline.

Baca juga: Vivo dan Zeiss Siap Hadirkan Inovasi Baru Fotografi Ponsel

Year End Festivo berlangsung hingga 12 Januari mendatang dan menawarkan benefit cashback hingga Rp 1.000.000, hadiah bernilai total Rp 400.000.000, paket internet pascabayar gratis hingga 6 bulan sebesar 138 GB, cicilan 0 persen, serta promo trade-in hingga Rp 550.000.

Informasi selengkapnya mengenai ajang promosi Year End Festivo dapat dilihat di situs resmi Vivo Indonesia di tautan berikut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com