KOMPAS.com - Cara mengatur jam di Microsoft Excel kerapkali dibutuhkan pengguna untuk melengkapi beragam data-datanya. Tak sulit bagi pengguna yang ingin mengatur format waktu sesuai dengan kebutuhan.
Hal tersebut karena Microsoft Excel sendiri memiliki fitur “Format Cells” sebagai salah satu fitur yang membantu pengguna mengatur format jam. Namun sebelumnya bagi Anda yang masih bingung membuat format jam di Excel caranya cukup mudah.
Pengguna hanya perlu menuliskan format angka waktu menggunakan titik (.) atau titik dua (:) sebagai pemisah antara satuan. Misalnya untuk membuat format waktu yaitu jam 9 menit 10 detik 15 maka pengguna hanya perlu menuliskan 9.10.15. Atau 9:10:15. Dengan begitu Excel akan membaca data Anda sebagai format waktu dan bukan angka.
Untuk mengubahnya dengan format waktu lainnya maka pengguna dengan mudah memanfaat fitur “Format Cells” tersebut. Lantas bagaimana caranya? Selengkapnya berikut ini KompasTekno mengatur cara mengatur format jam di Microsoft Excel dengan mudah.
Baca juga: Pengertian Cell dan Range dalam Microsoft Excel
Baca juga: Cara Menyembunyikan Kolom dan Baris di Excel
Demikian cara mengatur format jam di Microsoft Excel dengan mudah. Semoga membantu.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.