Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Drone Dipakai Awasi Ujian di Tiongkok

Kompas.com - 07/06/2015, 10:22 WIB
Oik Yusuf

Penulis

Sumber Wired

KOMPAS.com - Gadget dan pernak-pernik elektronik canggih kerap disalahgunakan sebagai sarana menyontek saat ujian. Maka pihak pengawas pun dituntut selalu up-to-date agar tak dikadali para peserta.

Inilah yang terjadi di di propinsi Luoyang, Tiongkok. Menurut teknologi modern berupa drone alias wahana terbang nirawak mulai dipakai untuk mengawasi ujian saringan masuk perguruan tinggi.

Setiap tahun ada jutaan orang di Tiongkok mengikuti ujian yang berlangsung selama dua hari tersebut. Dikenal dengan sebutan "gaokao", ujian saringan masuk macam SNMPTN di Indonesia ini sangat membuat stress dan menentukan arah karir dalam hidup sang peserta.

Dalam situasi seperti itu pastilah ada sebagian peserta yang berusaha berbuat curang dengan menyontek.

Salah satu metode paling umum adalah mengirim pertanyaan ke orang lain di luar ujian -entah melalui kamera miniatur yang disembunyikan di pulpen atau cara lain-, kemudian menerima jawaban lewat earphone kecil yang diselipkan di dalam telinga.

Aktivitas seperti inilah yang bakal dicegat oleh drone di Tiongkok. Dilengkapi peralatan khusus, drone yang terbang 500 meter di atas lokasi ujian tersebut bisa mengendus apabila ada sinyal radio yang dipancarkan.

Lokasi sinyal radio lantas diteruskan ke staf pengawas yang memegang tablet, untuk kemudian ditindaklanjuti di arena ujian.

Mereka yang cukup sial kepergok menyontek bakal dilarang mengikuti ujian itu selama tiga tahun. Anggota komplotan yang memberikan jawaban dari luar bahkan bisa menghadapi tuntutan pidana sesuai hukum yang berlaku di Tiongkok.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Software
Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

e-Business
Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Gadget
Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Software
Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Gadget
Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Internet
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com