Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Sony Diam-diam Rilis PS5 Versi Ringan

Salah satunya dari segi bobot yang lebih ringan 300 gram. Sebagai perbandingan, PS5 Standard Edition model CFI-1000 memiliki bobot yang mencapai 3,9 kg. Belum diketahui komponen apa yang diganti Sony unutji memangkas bobot konsol tersebut.

Selain lebih ringan, PS5 model baru ini turut dilengkapi dengan penopang (mount) dengan desain penjepit dan jenis baut yang berbeda dibanding versi pendahulunya.

Baut anyar ini mampu dikencangkan langsung menggunakan tangan sehingga lebih praktis. Pengguna tak perlu repot-repot mencari obeng apabila ingin menyesuaikan posisi antara penopang dengan konsol.

Berdasarkan sejumlah rumor yang beredar, PS5 versi terbaru itu dikabarkan akan turut tersedia di wilayah lain. Namun, mengingat tingginya permintaan dan situasi kelangkaan chip, hal tersebut masih belum bisa dipastikan. 

Di luar konsol model baru, beberapa waktu lalu, Sony mengumumkan bakal membuka kunci slot SSD M.2 yang terdapat pada sisi samping konsol sehingga penggunanya bisa menambah ruang penyimpanan untuk game dengan menambah SSD sendiri.

Selain mengaktifkan slot tambahan, Sony juga membawa beberapa fitur baru ke PS5 seperti dukungan 3D audio untuk speaker built-in. Kabarnya, fitur ini bisa diatur menggunakan controller DualSense.

https://tekno.kompas.com/read/2021/08/24/13120097/sony-diam-diam-rilis-ps5-versi-ringan

Terkini Lainnya

Pixel 8A Meluncur, Ponsel 'Murah' Google dengan Layar 120 Hz

Pixel 8A Meluncur, Ponsel "Murah" Google dengan Layar 120 Hz

Gadget
Foto Deepfake Rihanna dan Katy Perry Hadiri Met Gala 2024 Viral di X Twitter

Foto Deepfake Rihanna dan Katy Perry Hadiri Met Gala 2024 Viral di X Twitter

Internet
Chip Apple M4 Meluncur, Genjot AI dengan Neural Engine Lebih Kencang

Chip Apple M4 Meluncur, Genjot AI dengan Neural Engine Lebih Kencang

Hardware
Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Riset Canalys: Pasar Tablet Naik Tipis, Apple Masih Teratas

Riset Canalys: Pasar Tablet Naik Tipis, Apple Masih Teratas

e-Business
Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Internet
Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Gadget
iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

Gadget
Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Software
Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

e-Business
Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke