Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Oppo A7 di Indonesia Turun Jelang Harbolnas 1212

Kompas.com - 07/12/2018, 15:07 WIB
Oik Yusuf,
Reska K. Nistanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Smartphone Oppo A7 resmi dirilis di Indonesia pada akhir bulan November lalu. Tak beberapa lama setelahnya, pihak Oppo memutuskan untuk memangkas harga perangkat ini.

Banderol Oppo A7 dipotong sebesar Rp 400.000, dari sebelumnya Rp 3,7 juta pada saat peluncuran hingga kini menjadi Rp 3,3 juta.

PR Manager Oppo Indonesia Aryo Meidianto mengatakan diskon terhadap smartphone A7 tersebut dilakukan untuk menyambut dua kampanye belanja online yang diadakan bulan ini.

Dua kampanye dimaksud adalah Hari Belanja Online Nasional (Harbolnas) pada 12 Desember 2018 dan kompetisi #MimpiJadiGampang dari Oppo sendiri, dari 1 Desember hingga 31 Desember 2018.

Baca juga: Oppo A7 Sudah Bisa Dipesan di Indonesia, Harganya?

Oppo A7 turun harga menjadi Rp 3,3 juta di Indonesia selama bulan Desember 2018.Oppo Indonesia Oppo A7 turun harga menjadi Rp 3,3 juta di Indonesia selama bulan Desember 2018.
“Kami mempermudah konsumen mendapatkan perangkat A7 dengan harga yang lebih terjangkau. Promo besar ini berlaku selama bulan Desember,” sebut Aryo melalui pesan tertulis kepada KompasTekno, Jumat (7/12/2018).

Dari pantauan KompasTekno, toko resmi Oppo di e-commerce Shopee sudah menampilkan harga baru untuk Oppo A7 ini.

Sebagai produk kelas menengah, Oppo A7 mengusung layar berdiagonal 6,2 inci dengan aspect ratio 19:9 dan notch berbentuk tetesan air (waterdrop) di bagian atas.

Dapur pacunya mengandalkan system-on-chip octa-core Snapdragon 450 yang dipasangkan dengan RAM 4 GB dan media penyimpanan 64 GB.

Spesifikasi lain dari Oppo A7 termasuk kamera ganda 13 megapiksel dan 2 megapiksel, di punggung, kamera depan 16 megapiksel, pemindai sidik jari, serta baterai berkapasitas 4.230 mAh.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Blackview BL9000 Pro Meluncur, Ponsel Tangguh dengan Pendeteksi Panas Tubuh

Gadget
Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Cara Login WhatsApp Tanpa Kode Verifikasi dengan Mudah dan Cepat

Software
Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Bocoran Gadget Baru yang Rilis di Apple Event Nanti Malam, Ada iPad Pro?

Gadget
Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Kena Tipu, Penjual Bitcoin Rugi Rp 1 Triliun

Internet
Penjualan Lesu, Tesla Lakukan PHK Karyawan

Penjualan Lesu, Tesla Lakukan PHK Karyawan

e-Business
Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

Good Lock, Aplikasi Eksklusif Smartphone Samsung Galaxy Tersedia di Play Store

Software
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com