Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Cara Menggabungkan Dua Lagu di CapCut buat Video TikTok Menarik

Salah satu faktor yang membuat video menarik juga tak terlepas dari lagu-lagu yang mengiringinya. Tak hanya satu lagu utuh, tak jarang para kreator konten menggabungkan dua lagu menjadi satu sehingga mendapatkan hasil audio yang menarik.

Untuk menggabungkan dua lagu ini sebenarnya mudah, Anda bisa memanfaatkan aplikasi CapCut atau berbagai aplikasi dan situs online.

Namun yang perlu diperhatikan pengguna adalah saat menggabungkan lagu adalah pemilihan nada atau melodi yang pas saat penggabungan audio. Hal ini dikarenakan apabila pemilihan nada kurang tepat, audio yang dihasilkan juga kurang halus dan optimal. 

Lantas bagaimana cara menggabungkan dua lagu untuk video TikTok? Selengkapnya berikut ini caranya.

Pada aplikasi CapCut Anda dapat mengedit video sekaligus menggabungkan lagu dengan menyesuaikan pengeditan video.

Selain menggabungkan lagu di CapCut, pengguna bisa memanfaatkan situs pengeditan audio online di audio-joiner. Disini pengguna hanya perlu mengedit lagu saja. Sebelum mengedit audio/lagu pastikan Anda telah mengunduh file lagu yang ingin digabungkan.

Itulah cara menggabungkan dua lagu untuk TikTok. Sebagai informasi bahwa saat melakuakn pengeditan audio pastikan Anda dapat menyeduaikan nada lagu yang tepat saat penggabungan video agar mendapatkan hasil gabungan dua lagu yang optimal. 

https://tekno.kompas.com/read/2023/05/28/18020087/cara-menggabungkan-dua-lagu-di-capcut-buat-video-tiktok-menarik

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke