Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 15/02/2023, 12:30 WIB

DPR negara aneksasi Rusia

Donetsk adalah wilayah pemberontak yang memproklamirkan diri sebagai republik, setelah lepas dari kendali Kiev pada 2014.

Donetsk menyebut dirinya sebagai Donetsk People's Republic (DPR). Selain DPR, ada pula Luhanks People's Republic (LPR) yang mengikuti jejak DPR.

Sejak lepas, DPR dan LPR menjadi negara separatis yang dibekingi Rusia, dan terlibat pertempuran dengan tentara Ukraina.

Baru pada 2022, tepatnya 21 Februari 2022, Rusia mengakui Donetsk People's Republic (DPR) dan Luhanks People's Republic (LPR) sebagai negara merdeka.

Makanya, salah satu dalih serangan invasi Rusia ke Ukraina adalah untuk melindungi DPR dan LPR dari pertempuran dengan tentara Ukraina.

Pada 30 September 2022, Rusia lalu menganeksasi atau mencaplok DPR dan LPR sebagai bagian dari negaranya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman:
Sumber GizChina


Rekomendasi untuk anda
27th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com