Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga PS5 Sempat Nongol di Situs Amazon, Benarkah Rp 10 Juta?

Kompas.com - 12/06/2020, 10:12 WIB
Bill Clinten,
Reska K. Nistanto

Tim Redaksi

Sumber IGN

Terlepas kapasitas media penyimpanan, harga PS5 sendiri diprediksi bakal lebih mahal ketimbang pendahulunya. Sebab, biaya untuk memproduksi satu unit PS5, menurut sejumlah rumor, adalah 450 dolar AS (Rp 6,4 juta).

Diketahui, PS4 sendiri dibanderol dengan harga peluncuran 400 dolar AS (Rp 5,6 juta), dengan biaya produksi berkisar di angka 381 dolar AS menurut firma analisis IHS Markit. 

Sehingga, ada kemungkinan harga PS5 bakal lebih tinggi dari biaya produksinya yang sudah disebutkan tadi, meski masih berupa rumor.

Untuk game sendiri, CEO Sony Interactive Entertainment, Jim Ryan sempat mengatakan bahwa game PS5 bakal menguras biaya, waktu, dan tenaga untuk dibuat.

Baca juga: Resmi Diumumkan Sony, Ini Dia Penampakan PlayStation 5

Hal tersebut merupakan efek samping dari teknologi visual mumpuni yang membekali aneka game yang bisa dimainkan di konsol tersebut, salah satunya Unreal Engine 5 besutan Epic Games.

Dengan kata lain, harga game PS5 bisa jadi juga bakal lebih mahal ketimbang game PS4, meski belum ada informasi berapa kisaran harganya.

Kendati banyak ketidakjelasan, satu hal yang pasti bahwa Sony hingga saat ini masih malu-malu untuk menguak bocoran harga PS5 beserta sejumlah game yang menyertainya.

Informasi harga kemungkinan besar bakal disampaikan pada momen peluncuran konsol tersebut yang dijadwalkan bakal digelar di momen liburan akhir tahun 2020, atau sekitar bulan November hingga Desember. Kita tunggu saja.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Terkini Lainnya

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

Mengenal Transsion, Perusahaan HP China Induk Infinix, Tecno, dan Itel

e-Business
Riset Canalys: Pasar Tablet Naik Tipis, Apple Masih Teratas

Riset Canalys: Pasar Tablet Naik Tipis, Apple Masih Teratas

e-Business
Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Pertama Kali, Sinyal Bluetooth Bisa Dikirim ke Satelit 600 Km di Orbit

Internet
Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Tablet Apple iPad Air 2024 Meluncur, Ada Model Layar 13 Inci dan Pakai Chip M2

Gadget
iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

iPad Pro 2024 Meluncur, Tablet Apple Paling Tipis dan Pakai Chip M4

Gadget
Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Cara Atur Margin dan Ukuran Kertas di Google Docs

Software
Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

Cara Membuat Abstrak Otomatis dengan Mudah dan Cepat, Bisa buat Skripsi, Jurnal, dll

e-Business
Jadwal Maintenance 'Honkai Star Rail' Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Jadwal Maintenance "Honkai Star Rail" Versi 2.2, Siap-siap Ada Karakter Baru

Game
'PUBG Mobile' PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

"PUBG Mobile" PMSL SEA Summer 2024 Mulai 8 Mei, Ini Jadwal dan Tim yang Main

Game
Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

Internet Starlink Elon Musk Cocok di Daerah Terpencil yang Tak Terjangkau Fiber Optic

e-Business
Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 'Supplier' Produk Apple

Jokowi Prihatin Indonesia Hanya Punya 2 dari 320 "Supplier" Produk Apple

e-Business
Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Cara Mengatasi Background Google Meet Terbalik

Software
Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Cara Nonton Apple Event Nanti Malam Pukul 21.00 WIB, iPad Baru Dirilis?

Gadget
Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi 'Tuan Rumah Kehormatan' di Tengah Ancaman Pemblokiran

Bos TikTok Tampil Glamor di Met Gala 2024, Jadi "Tuan Rumah Kehormatan" di Tengah Ancaman Pemblokiran

e-Business
Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Komparasi: Samsung Galaxy S24 Plus Vs Samsung Galaxy S24 Ultra

Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com