KOMPAS.com - Berbagai emoji yang bertebaran di media sosial, khususnya pada fitur chatting, memang memiliki berbagai arti. Emoji berguna untuk mengekspresikan suatu keadaan dan menambah keseruan dalam chatting.
Tentu Anda salah satunya yang juga sering menggunakan emoji dalam percakapan media sosial. Jika menilik berbagai jenis emoji, terdapat emoji dengan simbol tangan yang cukup populer digunakan.
Emoji tersebut antara lain emoji tangan terbuka, angkat tangan, emoji tangan terima kasih, dan jari telunjuk. Tahukah Anda bahwa emoji-emoji tersebut sering disalah-artikan dalam penggunaannya?
Baca juga: Arti Emoji Tangan di Atas Kepala, di Samping Bahu, Tepuk Jidat, dan Membungkuk
Namun, hal tersebut juga tak menjadi masalah, karena pada dasarnya emoji dapat diartikan sesuai konteks dan tujuan si pengguna.
Lantas apa arti sebenarnya emoji Tangan Terbuka, Angkat tangan, Tangan Terima kasih, dan Jari Telunjuk?
Berikut ini KompasTekno merangkum beberapa arti sebenarnya dari emoji tersebut.
Baca juga: Apa Arti Emoji Monyet Menutup Mata?
Lantas apa arti sebenarnya? menurut emojipedia, emoji tangan terbuka memiliki arti seolah-olah Anda sedang mengekspresikan keterbukaan, atau mengundang seseorang untuk berpelukan.
Emoji angkat tangan juga termasuk yang memiliki berbagai arti. Mayoritas pengguna akan menggunakan emoji ini untuk mengekspresikan bahwa dirinya ingin mengajukan sebuah pertanyaan pada pembicaraan di sebuah grup chatting.
Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.