Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Apa Beda HTTP dan HTTPS di Situs Internet?

Kompas.com - 03/09/2022, 16:00 WIB
Kevin Rizky Pratama,
Reska K. Nistanto

Tim Redaksi

Sumber CloudFlare

Ketika client membuka akses koneksi ke server, kedua perangkat akan saling menggunakan public key dan private key untuk membuat key baru, session key, yang berfungsi mengamankan alur komunikasi.

Setelah semua permintaan (request) dan tanggapan (response) HTTP berhasil dienkripsi dengan session key, pengguna akan mendapati deretan panjang karakter acak, alih-alih kode yang terdiri dari teks normal.

Keterangan yang terdapat pada HTTPS Get pada umumnya adalah sebagai berikut:

GET /hello.txt HTTP/1.1
User-Agent: curl/7.63.0 libcurl/7.63.0 OpenSSL/1.1.l zlib/1.2.11
Host: www.example.com
Accept-Language: en

Contoh tampilan kode HTTP yang dilihat pengguna apabila telah dienkripsi:

t8Fw6T8UV81pQfyhDkhebbz7+oiwldr1j2gHBB3L3RFTRsQCpaSnSBZ78Vme+DpDVJPvZdZUZHpzbbcqmSW1+3xXGsERHg9YDmpYk0VVDiRvw1H5miNieJeJ/FNUjgH0BmVRWII6+T4MnDwmCMZUI/orxP3HGwYCSIvyzS3MpmmSe4iaWKCOHQ==

Penggunaan HTTPS dapat mempersulit hacker yang berupaya meretas data pribadi pengguna. HTTPS umumnya digunakan pada situs yang menyimpan informasi pribadi, seperti layanan e-commerce, internet banking, e-mail, dan masih banyak lagi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com