KOMPAS.com- Samsung memiliki beberapa seri HP yang terdiri Galaxy A Series, Galaxy M series, Galaxy Note series, Galaxy S series, dan Galaxy Z series. Tiap seri HP Samsung tersebut masih tersedia dan bisa dibeli di Indonesia.
Namun, untuk saat ini, periode Agustus 2022, terpantau di laman resmi Samsung Indonesia dan marketplace rekanan Eraspace, stok model HP Samsung sudah tidak selengkap dulu, khususnya pada model keluaran dua hingga tiga tahun lalu.
Baca juga: Samsung Galaxy A23 5G Meluncur dengan Baterai 5.000 mAh, Ini Spesifikasinya
Misalnya, pada semua model dari Samsung S10 series keluaran 2019, yang stoknya kini sudah tidak tersedia lagi. Sementara itu, beberapa stok model keluaran terbaru, seperti Samsung S21 series dan Samsung S22 series, cenderung masih lengkap.
Selain dari segi stok barang, harganya pun mengalami penyesuaian. Contohnya, pada periode Juli lalu, harga Samsung S22 Ultra varian RAM dan memori internal 12/256 GB dijual di angka Rp 18.999.000.
Kini, salah satu HP Samsung kelas flagship tersebut dapat dibeli secara online di Eraspace dengan harga Rp 17.999.000. Untuk lebih lengkapnya, berikut KompasTekno rangkumkan daftar harga HP Samsung terbaru per Agustus 2022.
Harga Samsung A52
Harga Samsung M12
Baca juga: Samsung Izinkan Pengguna Ponsel Galaxy S Perbaiki HP-nya Sendiri
Daftar harga HP Samsung terbaru di atas bersumber langsung dari laman Samsung Indonesia dan Eraspace, yang mungkin bisa berubah sewaktu-waktu, semoga bermanfaat.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanPeriksa kembali dan lengkapi data dirimu.
Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.