Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perbedaan Komponen Hardware, Software, dan Brainware dalam Komputer

Kompas.com - 04/09/2022, 17:15 WIB
Soffya Ranti

Penulis

Kebalikan dari hardware, yang menggambarkan aspek fisik komputer. Perangkat lunak adalah istilah umum yang digunakan untuk merujuk pada aplikasi, skrip, dan program yang berjalan pada komputer.

Software terbagi menjadi tiga bagian yaitu software sistem, software aplikasi, dan software tambahan.

Software aplikasi

Rangkaian program aplikasi yang digunakan untuk menyelesaikan tugas tertentu. software aplikasi adalah program pelengkap pada komputer untuk pengolahan data. Contoh software apliksai yaitu web browser, Microsoft Office, game, dan lainnya.

Software sistem

Software sistem berguna untuk mengatur komponen pada komputer secvara keseluruhan. Komponen dapat mencakup sistem operasi (OS) seperti Windows XP, Windows 2000,Lunix, Windows 7, dan lainnya.

Software tambahan

Software tambahan meliputi deretan program yang menjalankan tugas-tugas khusus atau tambahan. Software ini juga dapat sekaligus melindungi perangkat hardware. Contoh software ini adalah recovery, disk defragmenter, screensever, dan backup.

Baca juga: Macam–macam Software Aplikasi Pengolah Kata

Brainware

Brainware adalah orang yang sering menggunakan atau mengoperasikan perangkat komputasi. Sedangkan beberapa contoh brainware adalah programmer, netizen, dan pengguna komputer lainnya.

Brainware sering disebut sebagai perangkat intelektual yang menggunakan atau menggali kemampuan perangkat keras/hardware atau perangkat lunak/software.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com